Harvard Business Review mengungkap, storytelling merupakan metode komunikasi yang efektif untuk mempengaruhi, menginspirasi, dan menggerakkan hati banyak orang.
Sejak lama, storytelling telah banyak digunakan di industri periklanan & pemasaran, untuk menciptakan koneksi emosional dan loyalitas kuat konsumen pada brand-brand besar. Dampak bisnisnya tidak diragukan lagi.
Di dunia korporasi, akademik, dan semua bidang profesi; efektivitas storytelling telah lama direkomendasikan oleh para pakar organisasi & praktisi komunikasi bisnis.
Energi Persona Consulting bersama Peter Febian mempersembahkan mini workshop:
IMPACTFUL STORYTELLING
Hari: Sabtu, 11 September 2021 jam 13.00-16.00 (via Zoom)
Fasilitator:
Peter Febian
• Praktisi Brand & Public Communication.
• LinkedIn Key Opinion Leader dengan >135K Followers.
• Professional Writer & Business Storyteller bagi sejumlah klien korporat & Start-Up.
• Praktisi pengembangan SDM & pemberdayaan masyarakat.
Investasi:
Early Bird: IDR 290.000 (sebelum 9 Sept 2021)
Normal: IDR 550.000
(9-11 Sept 2021)
Bonus:
Pendampingan intensif selama 30 hari bagi para peserta untuk mengasah keterampilan membangun narasi storytelling yang efektif & efisien, baik bagi kebutuhan pribadi maupun bagi kebutuhan komersial.
Info : 0811.1155. 589 (Mitta)